GLADI BERSIH ANBK 2024
Asesmen Nasional Berbasis Komputer atau ANBK adalah program evaluasi yang diselenggarakan oleh Kemdikbud. Program evaluasi ini dimaksudkan untuk meningkatkan mutu pendidikan dengan memotret input, proses dan output pembelajaran di seluruh satuan pendidikan. Pelaksanaannya dilaksanakan pertahun. Untuk tahun ini pelakasanaan ANBK di lakasanakan pada Bulan Oktober. Pelaksanaan Gladi Bersih ANBK telah dilaksanakan kemarin dari tanggal 14 Oktober s.d 17 Oktober 2024. Di SD Negeri 1 Gelung pelaksanaan Gladi Bersih dilaksanakan sebanyak 2 gelombang (Gelombang 1 dimulai dari tanggal 14-15 Oktober 2024 dengan peserta dari siswa SD Negeri 1 Gelung) dan (Gelombang 2 dimulai dari tanggal 16-17 Oktober 2024 dengan peserta dari siswa SD Negeri 3 Gelung dan SDI Nurul Huda).